Home »Unlabelled » Struktur akun software akuntansi perusahaan jasa dan nirlaba
Struktur akun software akuntansi perusahaan jasa dan nirlaba
Diposting oleh Maz Duikin on Minggu, 26 Februari 2017
Struktur akun software akuntansi perusahaan jasa dan nirlaba
Stuktur akun adalah bagaimana sebuah struktur akun disusun . Struktur akun dibuat berdasar blok kode akun . Struktur akun biasanya direpresentasikan dengan angka yang menunjukkan kode suatu akun . Kode ini yang akan jadi rujukan saat menampilkan data yang ada kaitannya dengan nama akun.